Lembaga Nazhir Wakaf - Form Sejuta Sepatu Berbagi Untuk Anak bangsa
Langkah kecil mereka hari ini tanpa alas kaki tak menggerus semangat mewujudkan mimpi, tak pupus walupun kulit kaki mungkin tergerus. Ayoo bantu melangkah bersama mereka, sediakan alas kaki agar langkah mereka makin terakselerasi.